Pengertian Fermentasi Bahan Makanan

Makanan fermentasi adalah makanan yang diproses melalui bantuan mikroorganisme atau komponen biologis lain seperti enzim, sehingga memberikan produk sedemikian rupa yang menguntungkan bagi manusia dari sudut pandang kesehatan. makanan fermentasi termasuk makanan  tradisional, karena prosesnya merupakan warisan turun menurun hasil temuan nenek moyang.di indonesia ada beberapa makanan fermentasi yang bertahap nasional maupun menuju sosialisasi ke taraf nasional bahkan internasional, seperti tempe, tapai, teh hijau, sayur asin, kemasan dan lain-lain.

Komentar